Sabtu, 11 Oktober 2014

Manasik Haji 1435 H



Ini dia pelatihan manasik haji tahun 2014 yang dilaksanakan pada tgl.30 Sepetember 2014 M bertepatan dengan tanggal 5 dzulhijah 1435 H. Kali ini putra/i TK Generasi Indonesia melaksanakan praktik manasik haji bekerja sama dengan TKIT Islamig Village. Alhamdulilah semua berjalan dengan lancar dan tanpa kendala, semoga kelak dewasa dapat menjadi Haji dan Hajah yang Mabrur...Amin...


Tidak ada komentar:

Posting Komentar